PT Inklusif Cahaya Lestari siap menjadi mitra strategis bagi perusahaan Anda

dalam mengelola aspek legal, keuangan, perpajakan, dan berbagai kebutuhan bisnis lainnya. Kami percaya bahwa dengan pengelolaan yang baik dan inklusif, setiap perusahaan memiliki potensi untuk mencapai kesuksesan yang berkelanjutan.

PT Inklusif Cahaya Lestari

Pendirian

Pendirian

Inklusif Cahaya Lestari berdiri pada April 2022 berbadan hukum Perseroan Perbatas (PT)

Capaian

Capaian

Solusi bagi perusahaan yang membutuhkan layanan konsultasi dan pelatihan berkualitas

Komitmen

Komitmen

Komitmen kami tidak hanya terbatas pada keunggulan layanan, tetapi juga pada inklusivitas

Aksi

Aksi

Membantu pengelolaan legal, keuangan, dan perpajakan yang efektif dan efisien

Visi: Menjadi mitra terpercaya dan inklusif bagi perusahaan dalam mewujudkan pengelolaan keuangan dan legal yang optimal.

  • Menyediakan layanan pengurusan dokumen legal perusahaan yang profesional, cepat, dan akurat.
  • Menyusun laporan keuangan yang transparan dan informatif untuk mendukung pengambilan keputusan strategis.
  • Memberikan konsultasi dan layanan perpajakan yang efisien dan sesuai dengan peraturan yang berlaku.
  • Menyelenggarakan pelatihan keuangan yang berkualitas dan inklusif untuk meningkatkan kompetensi sumber daya manusia perusahaan.

Inklusif Cahaya Lestari dalam angka

Tetapkan tujuan yang jelas, sepakati prioritas, dan lacak kemajuan di Perusahaan Anda.

134

Klien yang sudah dilayani dalam waktu 3 tahun

98

Tingkat kepuasan klien yang menggunakan jasa kami

56

Jumlah pelatihan yang telah diselenggarakan

32

Rerata efisiensi pajak yang dicapai oleh klien

“PT Inklusif Cahaya Lestari hadir sebagai mitra strategis dalam legal, keuangan, dan perpajakan. Dengan pengelolaan yang baik dan inklusif, kami yakin setiap perusahaan dapat meraih kesuksesan berkelanjutan.”

Dr. Sugeng Haryono. Spd. M. Pd

Director PT Inklusif Cahaya Lestari